Selasa, 30 Juni 2015

Cara Menggunakan Mandiri Internet Banking

Cara Menggunakan Mandiri Internet Banking - Pada dasarnya manusia tidak bisa lepas dari apa yang dinamakan uang, karena uang merupakan alat transaksi oleh karena itu manusia setiap hari selalu bersama uang dan setiap hari tentu mencari uang ataupun juga mengeluarkan uang, dengan kondisi tersebut pasti semua orang membutuhkan suatu tempat penyimpanan uang misalnya seperti ATM yang sangat fleksibel sebagai tempat menyimpan uang, zaman sekarang mesin ATM sudah menyebar di seluruh kota di Indonesia tercinta ini, apalagi saat ini di alfamart ataupun indomaret sudah ada bank yang beranekaragam sebut saja seperti mandiri , BCA, dll.Tapi masalahnya misal ketika hujan ataupun lagi di tempat kerjaan kita mau mengirim uang ke seseorang apakah kita harus menggunakan mesin ATM, tentu itu akan menyita waktu dan iya kalau tidak jauh, tapi sobat - sobat semua tidak perlu khawatir dengan kondisi ini, karena saat ini dengan Internet kita bisa melakukan banyak hal, iya sangat benar sekali saat ini sudah ada namanya mandiri internet banking, terus apa sih internet banking itu, internet banking adalah suatu sistem yang memudahkan seseorang untuk melakukan transaksi pengiriman uang maupun cek saldo dengan menggunakan internet.
         Terus bagaimana agar kita bisa menggunakan Mandiri Internet Banking ini secara langsung, tentu tidak sobat, kita pertama harus daftarin atm kita ke teller bank mandiri terdekat dan nanti kita akan memperoleh token agar kita bisa melakukan pengiriman atau transaksi ke seseorang. Seperti ini adalah Token mandiri :
Token mandiri internet
Cara Menggunakan Mandiri Internet Banking
Terus apa yang selanjutnya kita lakukan setelah mendapatkan token tersebut, tentu kita di suruh membuat user dan password dari token tersebut, nanti akan di bimbing oleh teller. Setelah sobat sudah mendapatkan user dan pasword token tersebut, sobat sudah bisa menggunakan Mandiri Internet Banking.